[QS 7:109]:

"Pemuka-pemuka kaum Fir'aun berkata: "Sesungguhnya Musa ini adalah ahli sihir yang pandai,"

***

"Said the Chiefs of the people of Pharaoh: "This is indeed a sorcerer well-versed."

[QS 7:108]:

"Dan ia mengeluarkan tangannya, maka ketika itu juga tangan itu menjadi putih bercahaya (kelihatan) oleh orang-orang yang melihatnya."

***

"And he drew out his hand, and behold! it was white to all beholders!"

[QS 7:107]:

"Maka Musa menjatuhkan tongkat-nya, lalu seketika itu juga tongkat itu menjadi ular yang sebenarnya."

***

"Then (Moses) threw his rod, and behold! it was a serpent, plain (for all to see)!"

[QS 7:106]:

"Fir'aun menjawab: "Jika benar kamu membawa sesuatu bukti, maka datangkanlah bukti itu jika (betul) kamu termasuk orang-orang yang benar"."

***

"(Pharaoh) said: "If indeed thou hast come with a Sign, show it forth,- if thou tellest the truth.""

[QS 7:105]:

"wajib atasku tidak mengatakan sesuatu terhadap Allah, kecuali yang hak. Sesungguhnya aku datang kepadamu dengan membawa bukti yang nyata dari Tuhanmu, maka lepaskanlah Bani Israil (pergi) bersama aku"."

***

"One for whom it is right to say nothing but truth about Allah. Now have I come unto you (people), from your Lord, with a clear (Sign): So let the Children of Israel depart along with me.""

[QS 7:104]:

"Dan Musa berkata: "Hai Fir'aun, sesungguhnya aku ini adalah seorang utusan dari Tuhan semesta alam,"

***

"Moses said: "O Pharaoh! I am a messenger from the Lord of the worlds,-"

[QS 7:103]:

"Kemudian Kami utus Musa sesudah rasul-rasul itu dengan membawa ayat-ayat Kami kepada Fir'aun dan pemuka-pemuka kaumnya, lalu mereka mengingkari ayat-ayat itu. Maka perhatikanlah bagaimana akibat orang-orang yang membuat kerusakan."

***

"Then after them We sent Moses with Our signs to Pharaoh and his chiefs, but they wrongfully rejected them: So see what was the end of those who made mischief."